Rasa tidak nyaman , rasa tidak tenang , rasa galau yang pernah seorang manusia hadapi biasa di sebut kegelisahan.Menurut saya rasa gelisah adalah sebuah rasa yang ada atau muncul karena ada nya suatu masalah yang di hadapi seorang manusia tetapi belum terselesaikan .
Rasa gelisah adalah rasa yang wajar dan pasti pernah di alami oleh semua manusia dalam kehidupannya.Masalah pribadi , masalah keluarga mau pun masalah sosial juga bisa menjadi penyebab terjadinya rasa kegelisahan atau kecemasan pada diri manusia . Merasakan atau mengalami rasa gelisah adalah hal yang sulit dimengerti karena kadang rasa gelisah datang dari hati tanpa tau penyebab nya . Kadang rasa gelisah juga bisa di rasakan seperti pertanda akan terjadi sesuatu entah pada diri kita sendiri atau pun pada orang terdekat kita.
Bentuk – bentuk kegelisahan dalam diri manusia dapat mnjelma dalam suatu bentuk, seperti ;
1. Keterasingan
Terasing, diasingkan atau sedang dalam keterasingan sudah ada sejak puluhan bahkan ribuan tahun lamanya. Dimana terasing pada dasarnya dapat didefinisikan sebagi bentuk kehilangan eksistensi diri yang disebabkan tidak adanya pengakuan tentang keberadaan kita “secara hakikat” atau dengan kata lain merasa tersisihkan dan termarjinalkan oleh diri sendiri dan orang lain dalam pergaulan atau mayarakat. Keterasingan disebabkan oleh dua faktor, yaitu (1) Faktor intern, atau fakor yang berasal dari dalam diri sendiri seperti merasa berbeda dengan orang lain, rendah diri dan bersikap apatis dengan lingkungan. (2) Faktor ekstern, yaitu faktor yang berasal dari luar diri. Faktor ini pun bias bersumber pad afaktor yang pertama.
2. Kesepian
Aplikasi dan perwujudan dari terasing adalah kesepian. Jika seseorang sudah merasa diasingkan maka orang tersebut akan mengalami kesepian dalam diri dan lingkunga sehingga merasa sepia tau kesepian. Jika hal ini terus dibiarkan maka orang tersebut akan kehilangan unsur dan karakter unik dalam dirinya senhingga dia pun sulit untuk mengenali dirinya.
3. Masih banyak lagi…
gberasal dari bahasa gelisah yang artinya tidak nyaman, tidaktenteram, merasa cemas, khwatir yang porsinya berlebihan dan terus – menerus. Dapat dikatakan sebagai suatu kewajaran jika setiap manusia mengalami kegelisahan dalam diri dan hidupnya dan hal ini dikarenakan sebagai resiko yang harus diterimanya atau kodrat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar